HumbangNews.Id | Posisi hilal merupakan salah satu agenda dalam sidang isbat yang digelar Kementerian Agama.
Hilal menandakan umat Islam telah memasuki bulan Ramadan, sehingga wajib mengawali puasa.
Baca Juga:
Anasir Intoleran dan Kontroversi Aparatur BRIN Minim Prestasi: Presiden Jokowi Perlu EvaluasiĀ
Bagaimana bentuk hilal?
Hilal adalah bulan sabit terkecil yang muncul beberapa saat setelah matahari terbenam.
Dalam kalender Islam, hilal menjadi tanda akhir sekaligus awal bulan baru. Hilal biasanya muncul dalam dua malam di setiap bulan.
Baca Juga:
6 Fenomena Astronomis Ini Akan Terjadi di 2023, Ada Gerhana Matahari Hibrida!
Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) mendefinisikan hilal sebagai satu dari lima fase bulan.
Tepatnya setelah bulan baru atau new moon. Berikut urutan lima fase bulan termasuk hilal.
Daftar lima fase bulan yakni: